Kontroversi Penyediaan Alat Kontrasepsi Ke Pelajar Dan Remaja

1 minutes reading
Tuesday, 13 Aug 2024 08:55 0 1306 Anshar Aminullah
 

Wawancara Radio Venus FM terkait Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 28 tahun 2024 yang telah ditandatangani oleh Presiden Joko Widodo terus menuai kontroversi. Regulasi ini memperoleh kecaman dan beragam komentar dari publik lantaran terkesan permisif terhadap pergaulan bebas remaja kita.

Penting memang edukasi mengenai perilaku seksual berisiko beserta akibatnya, namun potensi kebablasannya itu justru lebih besar.

Efek ketagihan praktek penyebab utamanya salah satunya adalah karena stimuli film x.

(Video Audio Wawancara Radio Venus 13-08-2024)

Olehnya itu Kebijakan pembagian alat kontrasepsi itu akan menjadi sangat aneh jika kemudian para pelajar tidak dikenalkan dengan pendidikan tentang kesehatan reproduksi.

Kondom tetap untuk yang sudah menikah tapi pemakaian yang tidak terkontrol dari bebasnya diperjual belikan tipe alat kontrasepsi ini di mart-mart.